Mulai tanggal 14 - 16 September 2009 kegiatan di TB & TK Kelinci di isi dengan " semarak Ramadhan" dimana kegiatannya berisi membuat kartu lebaran, ananda menghias kartu lebaran yang berbentuk sajadah dan bergambar masjid. Setelah kartu lebarannya di hias ananda TK B di minta untuk menulis kartu lebaran dan ananda TK A menempel kata-kata yang terpisah ( Selamat hari raya Idul Fitri ) dan kemudian memasukkan kartu lebaran ke amplop dan menempelkan perangkonya karena esok hari akan di bawa kakak ke kantor pos untuk di kirimkan ke alamat masing-masing.
Wednesday, September 16, 2009
Semarak Ramadhan
Posted by
SANGGAR KELINCI
at
7:19 PM
Labels: adam, cerita nabi, kartu lebaran, nuh, perangko., puasa
Subscribe to:
Comment Feed (RSS)
|